Cara Simpan Transaksi Secara Offline

by Yukbisnis | 03 Juli 2018

 

CARA SIMPAN TRANSAKSI SECARA OFFLINE

Anda sebagai pebisnis, sebaiknya perlu melakukan pencatatan transaksi. Pencatatan transaksi bertujuan agar dapat membuat laporan keuangan dan menentukan strategi bisnis yang akan dilakukan. Selain untuk menyimpan bukti transaksi yang ada, Anda memiliki database pembeli yang telah melakukan transaksi pembelian pada produk Anda, baik online maupun offline, sehingga hal ini dapat memudahkan Anda untuk memberikan informasi bisnis dan memberikan penawaran kepada pembeli sewaktu-waktu dari data profil pembeli yang telah terdaftar melalui channel pemasaran, seperti social chat, email marketing atau sms blast.

Transaksi pembelian tidak dapat dipungkiri terjadi melalui online maupun offline, Anda tidak perlu khawatir karena pada platform www.yukbisnis.com Anda dapat menambahkan secara manual jika terdapat data pembeli secara offline.

Berikut langkah yang bisa Anda lakukan:

1.   Masuk menggunakan akunwww.yukbisnis.comAnda.

 

2.Klik Bisnis Anda dan pilih “Daftar Transaksi ”. Kemudian, pada pojok kanan atas klik ” Simpan Transaksi”.

 

3.   Isikan Data Konsumen, Data Transaksi, dan Produk yang dipesan. Kemudian, klik Simpan.

 

Terima kasih

Yukbisnis.com - "Platform TOKO ONLINE Terlengkap di Indonesia"