Cara setting penjemputan YubiGUDANG

by Yukbisnis | 23 Januari 2020

Temukan bagaimana cara setting penjemputan YubiGUDANG.

Silahkan masuk ke akun Anda di https://gudang.yukbisnis.com/

Klik dashboard

Pada dashboard klik penjemputan

Anda akan sampai pada halaman data penjemputan

Klik +penjemputan baru

Isi form permintaan penjemputan

Pilih gudang Yubi


Anda akan sampai pada pilih gudang

Contoh gudang Cimanggis Depok

Pilih metode penjemputan
Kirim sendiri atau jemput JNE

Klik + tambah gudang

Pilih gudang pengiriman

Isi form gudang pengiriman alamat Anda

Klik simpan

Isi data produk

Klik + produk baru

Anda akan sampai pada form data produk
Isi data produk

Isi deskripsi dari produk

Isi data gambar dengan upload gambar dari komputer Anda

Isi data varian (jika produk Anda memiliki varian)

 

Label merupakan: Jenis keterangan produk Anda

Contoh: berdasarkan ukuran, warna, rasa
SKU : merupakan kode SKU produk
Stok : merupakan jumlah stok varian
Contoh : 100
Nama varian :merupakan rincian dari label

Contoh: 38, X, original, merah

Untuk menambah varian lain silahkan klik +tambah varian

Hasil dari tambah varian

Setelah semua data diisi jangan lupa klik simpan

Selanjutnya Anda akan kembali ke halaman permintaan penjemputan

Pada data produk klik cari produk

Anda akan sampai pada pilih produk

Anda akan diarahkan untuk mengisi detail produk
Klik tambah

Hasilnya

Isi catatan
Klik simpan

Permintaan penjemputan berhasil

 

Catatan:
Pada proses penjemputan pihak dari JNE akan menghubungi Anda terlebih dahulu untuk memastikan barang siap diambil.
Estimasi barang yang sudah dijemput kurang lebih 3x24 jam untuk diproses hingga masuk inventori.