Cara Setting Kupon

by Yukbisnis | 18 Juli 2018

CARA SETTING KUPON

CARA SETTING PLUGIN KUPON

Pernah tergiur oleh Kupon Diskon dari marketplace besar? Pengin punya seperti itu gak?Nah, saat ini sudah dapat digunakan di Platform Toko Online Yukbisnis.

Manfaatnya:
- Memperbesar KONVERSI.
- Menambah database 'pembeli', bukan sekadar database 'lead'.
- Menaikkan angka Repeat Order.
- Menstimulus pembeli semi OFFLINE (chat) ke full ONLINE.

#Harga Plugin Rp. 100.000,-

Berikut langkahnya :

  • Login di
  • Masuk ke menu “STORE”
  • Klik “Install” di plugin kupon
  • Masuk ke menu setting  “Coupon”
  • Klik “Buat Kupon”
  • Isi form kupon (sesuai kebutuhan)
  • Klik  Simpan

  Install Kupon

 

Buat Kupon

 

Isi form kupon (Disesuaikan kebutuhan)

Keterangan Gambar:

1. Judul Kupon, contoh: Kupon Lebaran, Kupon Ramadhan, Kupon Tahun Baru dll.

2. Kode Kupon, berupa huruf dan angka (Bebas) disesuaikan.

3. Tipe Kupon : Merupakan batas berlaku Kupon, apakah (ada batasnya), Statis (Tanpa Batas/ akan terhapus jika dihapus)

4.Nulai Kupon: Nilai Kupon yang anda buat, baik berupa Value atau Persen 

Contoh:

Value: 50000
Persen: 10

5. Satuan Kupon : Persen ( % ) atau Potongan Harga

6. Transaksi Minimal : Untuk menentukan inimal transaksi dari konsumen yang mendapatkan Kupon

7. Batas Pemakaian: Batas berlakunya Kupon, Misal berlaku untuk satukali pemakaian

8. Dapat digunakan oleh: Menetapkan siapa yang bisa menggunakan Kupon (Mau Member atau Non Member)

 

 

Hasil, dimenu check out

 

Kupon yang berhasil disimpan, akan diaplikasikan ke semua produk.



Terima Kasih,


Yukbisnis.com , “ Platform Toko Online Terlengkap di Indonesia”